Pencarian

Kamis, 09 Juni 2011

Pengembangan TIK di Sekolahku Dan Kegiatan Ekstrakurikuler

Pengembangan TIK di 2 WARUNGGUNUNG
Di SMPN 2 WARUNGGUNUNG terdapat beberapa fasilitas Multimedia (Komputer) yang di khususkan untuk Siswa-Siswi SMPN 2 WARUGGUNUNG,tetapi fasilitas itu terbatas untuk di gunakan murid setiap hari (Hanya untuk pelajaran TIK) saja. 
KEGIATAN EKSTRAKURIKULER di SMPN 2 WARUNGGUNUNG
Kegiatan Ekstrakurikuler di SMPN 2 WARUNGGUNUNG ada 3 diantaranya :
1. PMR
    Pembina PMR di SMPN 2 WARUNGGUNUNG ialah Bapak Muhibin.SE
    Kegiatan PMR di laksanakan Setiap hari Senin
2. PRAMUKA
    Pembina Pramuka di SMPN 2 WARUNGGUNUNG ialah Bapak M.Furqon S.Pdi.
    Kegiatan Pramuka di laksanakan setiap hari Jum'at.
3. PASKIBRA
    Pembina Paskibra di SMPN 2 WARUNGGUNUNG ialah Bapak Dede Setiawan S.Sos.
    Kegiatan Paskibra di laksanakan setiap hari Kamis.
    Ketiga kegiatan itu di adakan untuk menambah wawasan dan pengetahuan Siswa di luar 
    kegiatan Akademik
    Selain itu juga PMR,PRAMUKA,dan PASKIBRA di adakan untuk melatih mental siswa dalam
    kegiatan Non-Akademiknya







Tidak ada komentar: